Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia

Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia

Tanggal Dipublish: 25 Oktober 2024
Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia - PT. Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk merupakan perusahaan multinasional yang memproduksi kertas yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1980. Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam-macam kertas.

Baca: Tips Menjawab salah satu Pertanyaan Jebakan saat Interview Kerja, Gambarkan Diri Anda

Apa yang ada di benak Anda saat tim HRD bertanya tentang diri sendiri? Apakah gambaran positif atau negatif? Hati-hati, pertanyaan ini bertujuan untuk mengetahui karakter dasar Anda. Karakter seorang pekerja merupakan aspek penting bagi perusahaan. Calon pekerja yang berkarakter kuat tentunya akan menarik perhatian pemberi kerja. Terutama jika karakter  sesuai dengan nilai-nilai perusahaan.

Oleh sebab itu pilihlah 3 kata yang dapat mendeskripsikan diri Anda. Sesuaikan dengan posisi pekerjaan yang dilamar. Berikan gambaran karakter  yang sesuai dan pilih kata-kata positif. Misalnya yaitu jujur, pekerja keras, antusias, berkomitmen tinggi, mudah bekerjasama, komunikator yang baik, dan lain sebagainya. Pastikan karakter yang disebut memang sesuai dengan karakter anda sesungguhnya.

Saat ini PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru pada bulan Oktober 2022. PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia yang saat ini sedang mencari atau menginginkan kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi penempatan. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia.

Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Terbaru 2022


1. Technician, QC (Chemical)

Job Description
  • Perform QC testing on raw materials, in-process items, and final products
  • Assess data to make sure product specifications are met
  • Review good manufacturing practice documentation, including test methods and protocols
  • IQC Analysis, In Process Analysis, FQC Analysis
  • Maintain inventory of testing supplies
  • Support process improvement

Job Requirements:
  • Diploma/Bachelor Degree in Chemical or related field
  • Analytical skills
  • Familiarity with Industry standards and regulations
  • Clinical laboratory experience preferred
  • Good teamwork and communication skills
  • Willing to relocate
  • Full-time position, based in Mojokerto


2. Technician, Mechanical Maintenance

Duties and Responsibilities:
  • Create and Follow Maintenance Standard Operating Procedures
  • Troubleshooting faulty machinery and diagnosing the root cause of the malfunction using diagnostic tools and problem-solving abilities
  • Performing mechanical repairs using hand and power tools
  • Perform manual repairs, Installation, troubleshoot, preventive maintenance
  • Document Maintenance and Repairs in Daily Log
  • Collaborating with other mechanical maintenance technicians to solve complex mechanical issues

Job Requirements :
  • Diploma/Bachelor degree in Mechanical Engineering, Mechatronic or relevant studies.
  • At least 2 years of experiences in mechanical maintenance (within the same company)
  • Able to read AutoCad drawing/ mechanical design
  • Knowledge/experience in electrical or instrument is a plus
  • Have experience in project is a plus
  • Full-time position, based in Mojokerto.

3. Posisi Umum (Lainnya)
  • Posisi ini untuk kamu yang berminat bekerja di PT Tjiwi Kimia, namun memiliki kualifikasi lain selain yang dibutuhkan diatas. Posisi ini akan menjadi database kandidat PT Tjiwi Kimia, akan dilakukan pemanggilan jika terdapat kebutuhan yang sesuai dengan kualifikasi kamu.

Pendaftaran/Melamar:
Sebelum mengirimkan lamaran kerja diwajibkan untuk membaca keseluruhan informasi Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia.

Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan ini, Subscribe T.ME/OPENKERJA
Silahkan melakukan pendaftaran secara online.

👉 LAMAR

Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dihubungi untuk tahap seleksi lebih lanjut.
Seluruh proses tahapan seleksi TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN.

Batas Lamaran: Segera/Secepatnya Link: https://bit.ly/ok-1695

Berbagi itu peduli:

Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.