Lowongan Kerja Bank Muamalat

Lowongan Kerja Bank Muamalat

Tanggal Dipublish: 23 Maret 2024
Rekrutmen Lowongan Kerja Bank Muamalat - PT Bank Muamalat Indonesia Tbk adalah lembaga perbankan yang diprakarsai oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Pemerintah Indonesia. Bank ini didirikan pada 24 Rabius Tsani 1412 H atau pada tanggal 1 November 1991, dan memulai kegiatan operasinya pada 27 Syawwal 1412 H atau tanggal 1 Mei 1992. Bank Muamalat didukung penuh oleh eksponen Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) dan beberapa pengusaha Muslim lainnya.

Baca: 'Jika Anda tak Membangun impian Anda, maka seseorang akan mempekerjakan Anda untuk membantu membangun impian mereka.' -Tony Gaskin

Anda tentunya tidak ingin hanya menjadi penonton atas kesuksesan orang lain, bukan? Apalagi hanya menjadi pekerja atau bawahan dari orang-orang sukses tersebut. Agar Anda tidak terjadi seperti itu, maka Anda harus susun rencana kesuksesan sendiri secara matang, dan wujudkan impian tersebut. Sebagai tambahan, Anda harus tetap konsisten dalam membangun dan mewujudkan segala impian tersebut, jadilah pemimpin dan tuan bagi diri Anda sendiri.

Pendirian Bank Muamalat juga mendapat dukungan dari masyarakat, dan terbukti dari pembelian saham Perseroan senilai Rp 84 miliar pada saat penandatanganan akta pendirian Perseroan. Selanjutnya, saat acara silaturahmi peringatan pendirian yang dilaksanakan di Istana Bogor, diperoleh komitmen dari masyaratkat Jawa Barat yang turut menanamkan modal senilai Rp 106 miliar.

Bank Muamalat membuka kesempatan seluas-luasnya bagi para lulusan baru untuk mengembangkan diri dan mempelajari perbankan syariah dari ahlinya. Bagi para profesional yang telah berpengalaman dibidangnya, bergabung dengan Bank Muamalat akan memberikan nilai tambah bagi pengembangan

Informasi Alamat Perusahaan (Kantor Pusat):
PT Bank Muamalat Indonesia
Jl. Prof Dr Satrio, Kav. 18
Kuningan Timur, Setiabudi
Jakarta Selatan 12950

Saat ini Bank Muamalat kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru pada bulan Maret 2023. Bank Muamalat yang saat ini sedang mencari atau menginginkan kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi penempatan. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama Bank Muamalat.

Lowongan Kerja PT Bank Muamalat Indonesia Tbk Terbaru 2023


RELATIONSHIP MANAGER SME

Benefits

  • Lingkungan kerja Islami, Gaji, dan Benefit yang Menarik, Asuransi Kesehatan dan Jiwa, serta Pelatihan
    dan Pengembangan Karir

Job Description

  • Melakukan identifikasi customer guna tercapainya target pembiayaan yang telah ditetapkan dan melakukan proses inisiasi, sosialisasi, pengumpulan data analisa atas pengajuan permohonan pembiayaan untuk menjamin kelancaran proses pengajuan proposal pembiayaan kepada komite pembiayaan
  • Melakukan analisa atas perpanjangan kelancaran proses pengajuan proposal pembiayaan kepada komite pembiayaan
  • Melakukan analisa atas perpanjangan pembiayaan SME yang telah jatuh tempo untuk menjaga kualitas pembiayaan nasabah sehingga tetap tergolong kedalam kolektibilitas lancar
  • Memasarkan produk-produk dan jasa pelayanan Bank Muamalat sesuai dengan kebutuhan nasabah guna meningkatkan pelayanan dan hubungan baik dengan nasabah

Requirement

  • Pendidikan minimal S1 dan usia maksimal 35 Tahun
  • Pengalaman sebagai marketing/sales minimal 2 tahun, diutamakan di bidang produk SME
  • Kemampuan analisa dan kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki integritas yang tinggi
  • Diutamakan memiliki relasi yang luas
  • Kemampuan negotiation skill dan teamwork yang baik

Placement

  • Bogor
  • Jakarta
  • Aceh
  • Medan
  • Pekalongan

Pendaftaran/Melamar:
Sebelum mengirimkan lamaran kerja diwajibkan untuk membaca keseluruhan informasi Lowongan Kerja Mulia Bank Muamalat.

Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan ini, Subscribe T.ME/OPENKERJA

Send your CV to:

Recruitment@bankmuamalat.co.id
with email subject: RM SME [Penempatan]
Contoh: RME SME - Medan

Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dihubungi untuk tahap seleksi lebih lanjut.
Seluruh proses tahapan seleksi TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN.

Batas Lamaran: -Link: http://bit.ly/ok-281

Berbagi itu peduli:

Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.