Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia

Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia

Tanggal Dipublish: 16 Maret 2024
Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia - PT Freeport Indonesia merupakan perusahaan pertambangan tembaga, emas dan perak. Freeport Indonesia beroperasi di Kabupaten Mimika Provinsi Papua. Untuk lebih lanjut silahkan baca profil perusahaan PT Freeport Indonesia dibawah ini. PT Freeport Indonesia merupakan perusahaan afiliasi dari Freeport-McMoRan. PTFI menambang, memproses dan melakukan eksplorasi terhadap bijih yang mengandung tembaga, emas dan perak. Beroperasi di daerah dataran tinggi di Kabupaten Mimika Provinsi Papua, Indonesia. Kami memasarkan konsentrat yang mengandung tembaga, emas dan perak ke seluruh penjuru dunia.

Kompleks tambang milik kami di Grasberg merupakan salah satu penghasil tunggal tembaga dan emas terbesar di dunia, dan mengandung cadangan tembaga yang dapat diambil yang terbesar di dunia, selain cadangan tunggal emas terbesar di dunia. Grasberg berada di jantung suatu wilayah mineral yang sangat melimpah, di mana kegiatan eksplorasi yang berlanjut membuka peluang untuk terus menambah cadangan kami yang berusia panjang.

PT Freeport Indonesia
Plaza 89, Lt. 5
Jl. HR. Rasuna Said Kav. X-7 No. 6
Jakarta 12940 Indonesia

Saat ini PT Freeport Indonesia kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru pada bulan Maret 2023. PT Freeport Indonesia yang saat ini sedang mencari atau menginginkan kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi penempatan. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama PT Freeport Indonesia.

Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia Tahun 2023


 

1. Smelter Operation Readiness - Shift Supervisor Material Handling

Edukasi, sertifikasi, dan pengalaman:

  • Lulusan SMA/SMK dan memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun dalam memimpin pekerja operasional gilir kerja (shift) di pabrik pengolahan kimia, logam, atau mineral.
    ATAU
  • Diploma (D-I, D-II, atau D-III) dalam bidang teknikal dan pengalaman lebih dari 7 tahun dalam memimpin pekerja operasional gilir kerja (shift) dalam pabrik pengolahan kimia, logam, atau mineral.
    ATAU
  • Sarjana (S1) dalam bidang teknikal dan pengalaman lebih dari 5 tahun dalam memimpin pekerja operasional gilir kerja (shift) dalam pabrik pengolahan kimia, logam, atau mineral.
    Minimal tersertifikasi Pengawas Operasional Pertama (POP)

 

2. Smelter Operation Readiness - Chief Engineer Contract

Minimum Education & Experience

  • S1 degree in Mining/Engineering, Industrial Engineering, or related degree with at least 5 years working experience in mining or metal processing industries or related area.
  • Having a good knowledge and background in business analysis, procurement, supply chain management, contract negotiation skills, financial and cost analysis, mining operations, legal and tax matters.

 

3. Smelter Operation Readiness - Superintendent Contracts

Minimum Education and Experience

  • S1 degree in Mining/Engineering, Industrial Engineering or related area with at least 6 years working experience in mining industry or related area.
  • Having a good knowledge and background in business analysis, procurement, supply chain management, contract negotiation skills, financial and cost analysis, mining operations, legal and tax matters.
    Core Competencies (Knowledge, Skills & Characters)
  • Sound Contract negotiation skills.
  • Interpersonal skills.
  • Other PTFI mandatory competencies.

Pendaftaran/Melamar:
Sebelum mengirimkan lamaran kerja diwajibkan untuk membaca keseluruhan informasi Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia.

" Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan ini, Subscribe T.ME/OPENKERJA

Silahkan melakukan pendaftaran secara online."

👉 LAMAR

Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dihubungi untuk tahap seleksi lebih lanjut.
Seluruh proses tahapan seleksi TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN.

Batas Lamaran: - Link: http://bit.ly/ok-1220

Berbagi itu peduli:

Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.